
Dia pun mengajak agar netizen lebih menjaga komentarnya dari pernyataan-pernyataan yang menyakitkan. Apalagi sekarang sedang bulan Ramadhan.
"Di Bulan baik ini, mulutmu mungkin sudah di tutup masker karena pandemi. Jangan sampe nanti sama Tuhan di kasih ujian sampai mesti di masker itu jari," pungkasnya.
Banyak penggemar Jordi Onsu dan Frislly Herlind yang mendukung mereka. Netizen juga tak menyarankan Jordi dan Frislly tak mendengarkan komentar jahat haters.
"Semangat jordi frislly jangan denger in yang negatif slalu berfikir positiv yg berbeda tapi tetap saling menghargai itu paling penting," komentar netizen.
"Caakkeeepppp banget caption nya.. Yuk haters.. Tobat yuk bisa yuk," celetuk netizen lain.