Membintangi 2 musik video Kyuhyun
Hari Selasa (13/04/2021) lalu, Gong Myung terlihat tampil sebagai pemeran utama dalam music video milik Kyuhyun yang berjudul ‘Coffee’. Di sini, ia tampil bersama Chae Soo Bin, keduanya dikisahkan sebagai sepasang sahabat karib sejak kecil yang kemudian tumbuh dewasa bersama.
Rupanya, sebelum tampil dalam music video ‘Coffee’ milik Kyuhyun, ia juga pernah meramaikan music video member Super Junior ini yang berjudul ‘Moving On’.
Itulah profil Gong Myung yang curi perhatian lewat kemunculannya di video klip Kyuhyun Super Junior.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri