3. Bareng tim

Nikita Mirzani juga sepertinya sangat bersyukur punya tim kerja yang solid seperti mereka.
Apalagi Nikita sudah menganggap mereka seperti keluarga sendiri.
4. Bareng teman artis

Pesta ulang tahun Nikita Mirzani juga didatangi beberapa teman artis yang dekat dengannya.
Ada Ayu Ting Ting, Aming, Caren Delano, Dinar Candy hingga Stasya Bwarlele.
5. Peluk Dimas Beck

Dari sekian banyak foto yang dipamerkan Nikita Mirzani, netizen curiga dengan fotonya dengan Dimas Beck. Tampak Niki memeluk Dimas dengan erat.
Banyak juga netizen yang menilai keduanya cocok. Bahkan menduga-duga apakah pacar Nikita Mirzani adalah Dimas Beck. Hanya saja ini belum dikonfirmasi Nyai.
Baca Juga: Ke Ultah Nikita Mirzani, Ayu Ting Ting Ternyata Pakai Syal Seharga Motor