Hal itu tentu saja membuat ibu Felicia Tissue marah. Menurutnya, Kaesang sudah berjanji akan melamar putrinya pada akhir Desember 2020.
Hanya saja adik Gibran Rakabuming Raka itu mendadak hilang kabar pada Januari 2021. Kaesang juga menghapus semua fotonya bareng Felicia Tissue.
Tak lama dari itu, muncul kabar Kaesang pacaran dengan Nadya Arifta.