Duda, Rio Reifan Cari Uang Banyak Baru Nikah Lagi

Minggu, 28 Februari 2021 | 08:35 WIB
Duda, Rio Reifan Cari Uang Banyak Baru Nikah Lagi
Aktor Rio Reifan [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rio Reifan mengaku ke depannya bisa mendapat perempuan yang sesuai kriteria. Bukan sekadar cantik, namun dia berharap calon istrinya yang bisa memegang amanah.

"Saya nggak terlalu banyak kriteria. Yang penting satu amanah aja. Memegang predikikat istri kan harus amanah," tutur Rio Reifan. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI