Sinopsis Film Elysium dan 5 Fakta Uniknya

Senin, 22 Februari 2021 | 15:03 WIB
Sinopsis Film Elysium dan 5 Fakta Uniknya
Film Elysium [Imdb]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Neill Blomkamp bahkan menempel wajah Matt Damon di poster seorang model. Hal itu sebagai acuan pelatih Matt Damon membentuk tubuh sang aktor.

4. Penyesalan si sutradara

Kendati telah melakukan persiapan dan syuting yang maksimal untuk Elysium, Neill Blomkamp merasakan penyesalan.

Hal itu diungkap pada 2015, tepat sebelum film Chappie yang digarapnya rilis. Kata pria asal Afrika Selatan ini, ia seharusnya bisa lebih dalam mengeksplorasi film tersebut.

5. Obat yang diminum Max mengandung peringatan berbahaya

Di salah satu scene, Max yang diperankan Matt Damon ditawari pil. Di bagian bawah tutup botolnya tertera peringatan berbahaya.

Di sana dituliskan, 'Peringatan: Efek samping mungkin termasuk muntah, diare, mual, pusing, sembelit, penglihatan kabur, mulut kering, ruam , meningkatkan palpitasi jantung, tekanan darah tinggi, kejang hebat dan kematian mendadak.'

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI