Benarkah Kurama Mati Jika Naruto Benar-benar Mati?

Rifan Aditya Suara.Com
Jum'at, 19 Februari 2021 | 14:58 WIB
Benarkah Kurama Mati Jika Naruto Benar-benar Mati?
Naruto dan Kurama Kyubi (twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Perkiraan selanjutnya, apakah nantinya Kurama akan diwariskan ke Himawari? Mungkin di antara kalian ada yang bertanya kenapa tidak diwariskan ke Boruto?

Hal ini tentu saja karena Boruto sudah menjadi wadah Momoshiki. Dan besar kemungkinan jika Naruto mati, maka Kurama juga akan berpindah ke tubuh Himawari.

Itulah sedikit pembahasan tentang keadaan Kurama jika Naruto benar-benar mati. Benarkah Kurama mati karena Naruto mati, atau tidak? Kalau menurut kalian, bagaimana? Apakah menurut kalian Naruto benar-benar akan mati atau masih bisa bertahan? Dari pada penasaran, mari kita nantikan Manga selanjutnya! 

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI