Profil Hamish Daud, Suami Raisa yang Viral Pungut Sampah

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 17 Februari 2021 | 08:17 WIB
Profil Hamish Daud, Suami Raisa yang Viral Pungut Sampah
Profil Hamish Daud, Raisa dan Hamish Daud. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hamish Daud Peduli Lingkungan

Ketemu Pria Tampan di Minimarket, Wanita Ini Tak Sadar Ternyata Hamish Daud (tiktok.com/jellyjels_)
Ketemu Pria Tampan di Minimarket, Wanita Ini Tak Sadar Ternyata Hamish Daud (tiktok.com/jellyjels_)

Melalui Instagram miliknya, Hamish Daud kerap membagikan potret alam di Indonesia, tidak hanya itu, pada caption fotonya Hamish kerap mengajak pengikutnya di media sosial untuk selalu menjaga lingkungan.

Kecintaan putra David Wylie pada lingkungan alam khususnya laut telah mendorongnya membuat yayasan Indonesian Ocean Pride (IOP) pada tahun 2019 lalu.

Bersama IOP Hamish bertujuan untuk meningkatkan kecintaan masyarakat kepada alam, salah satu tujuannya agar generasi mendatang masih bisa turut menikmati keindahan yang ada. Video viral kemarin juga sekaligus mengingatkan kita bagaimana Hamish Daud sangat menjaga kebersihan lingkungan, salah satunya dengan aksi memunguti sampah botol di depan minimarket.

Demikian profil Hamish Daud, suami Raisa Andriana yang sangat peduli lingkungan.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI