Jelang Akad, Kesha Ratuliu dan Adhi Permana Tampil Pakai Adat Sunda

Minggu, 07 Februari 2021 | 12:30 WIB
Jelang Akad, Kesha Ratuliu dan Adhi Permana Tampil Pakai Adat Sunda
Aktris Kesha Ratuliu dan calon suaminya, Adhi Permana bergaya untuk difoto saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (17/12). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rencananya, siaran itu berlangsung pukul 11.30 WIB. Namun hingga pukul 12.00 WIB, warganet masih dibuat menunggu.

Berdasarkan penjelasan dari Mona Ratuliu, keponakannya akan mengusung konsep Sunda dalam akad. Mengenai resepsi, temanya akan lebih modern.

"Akadnya keluarga inti saja. Kapasitasnya nggak memungkinkan soalnya," kata Mona Ratuliu dihubungi Sabtu (6/2/2021).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI