"Adanya kegiatan pembuatan film di sini berdampak adanya kerumunan warga sekitar, yang antusias untuk melihat proses pembuatannya, maka kita bubarkan hari ini," katanya.
Susilo mengatakan petugasnya telah menegur pihak rumah produksi agar memberlakukan protokol kesehatan.
"Kami bersama Muspika melakukan pengawasan dan pengetatan di lokasi syuting juga, kita sudah tegur tadi," ujarnya.