Alami KDRT, Nindy Ayunda Laporkan Suami ke Polisi

SumarniYuliani Suara.Com
Rabu, 27 Januari 2021 | 13:01 WIB
Alami KDRT, Nindy Ayunda Laporkan Suami ke Polisi
Nindy Ayunda bersama suami. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sekedar diketahui, Askara Parasady Harsono kini diamankan polisi atas kasus narkoba dan kepemilikan senjata api pada 7 Januari 2021.

Lima hari kemudian, Nindy Ayunda mengajukan permohonan cerai di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, tepatnya pada 12 Januari 2021.

Nindy Ayunda dan Askara Parasady Harsono menikah sejak November 2011. Mereka pun dikaruniai dua orang anak.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI