Curhat Donna Agnesia Selalu Patuhi Prokes Tapi Tetap Positif Covid-19

Sumarni Suara.Com
Senin, 25 Januari 2021 | 15:31 WIB
Curhat Donna Agnesia Selalu Patuhi Prokes Tapi Tetap Positif Covid-19
Donna Agnesia menangis saat mengenang ibunda jelang perayaan Hari Ibu. (Suara.com/Vessy Frizona)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jadi buat teman-teman semua, jangan pernah bosan dan lelah untuk jalankan protokol kesehatan ya, karena celah sekecil apapun bisa jadi peluang kita terpapar virus Covid-19 ini," ujar Donna Agnesia.

Sebagai penutup, Donna Agnesia minta disambung doa. Dia berharap bisa segera sembuh dan sehat seperti sedia kala.

"Mohon doa supaya aku bisa cpt pulih kembali dan semoga teman-teman dan keluarga selalu sehat dan dijauhkan dari virus ini," lanjutnya.

Sekedar diketahui, Donna Agnesia dinyatakan positif Covid-19 sejak 21 Januari 2021. Meskipun begitu, dia menyebut hasil tes swab suami dan anak-anaknya negatif virus corona.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI