Selain Anita Hara, ada pula artis yang hadir di lamaran Vicky Prasetyo dan Kalina Oktarani. Seperti Dinar Candy serta pasangan Lee Jong Hoon dan Moa yang menjadi host di momen tersebut.
Jika sesuai rencana, pasangan ini akan menikah pada 21 Februari 2021.