Isu Amanda Manopo 2 Kali Menjanda, Billy Syahputra Bilang Begini

Rabu, 20 Januari 2021 | 18:21 WIB
Isu Amanda Manopo 2 Kali Menjanda, Billy Syahputra Bilang Begini
Billy Syahputra [Herwanto/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, kabar Amanda Manopo telah menikah diusia 18 tahun mencuat saat ia keceplosan mengaku kalau sudah menikah. 

Hal itu diungkap olehnya dalam akun YouTube Dapur Bincang Online, baru-baru ini.

"Saya sudah gagal dua kali yah. Aku waktu itu pernah nikah umur 18, umur 21 itu harusnya aku nikah. Ini dulu yah," kata Amanda Manopo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI