Nggak hanya ingin berbisnis saja, tapi Dimas Ahmad juga makin tertarik di dunia hiburan dan mau jadi artis. Mama Rieta pun memberikan rencana besar buat Dimas Ahmad. Mama Rieta ingin Dimas Ahmad main FTV.
"Dimas kalau diajakin main FTV sama Mama mau nggak?" tanya tim Mama Rieta. "Mau, mau! Aku bicarain dulu deh," kata Dimas Ahmad.