Bukan hanya pasangan ini, tapi juga orangtua mereka masing-masing juga ikut larut dalam tangis haru pernikahan tersebut.
Pernikahan ini memang menjadi momen yang ditunggu Felicya Angelista dan Caesar Hito. Sebab pasangan ini sudah merencanakan sejak setahun lalu, namun tertunda karena pandemi virus corona.