Sempat Dikira Tifus, Kalina Oktarani Ternyata Positif Covid-19

Sumarni Suara.Com
Rabu, 06 Januari 2021 | 11:30 WIB
Sempat Dikira Tifus, Kalina Oktarani Ternyata Positif Covid-19
Kalina Oktarani [Yuliani/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Semoga mamanya Azka cepet sembuh dipulihkan oleh tuhan ya Azka semoga penyakit dalam tubuh mamah di angkat oleh Tuhan Yesus Kristus amin," imbuh @arlinmulyani2.

Sebelumnya, Vicky Prasetyo mengungkap kalau Kalina Oktarani menderita sakit tifus. Kekasihnya itu dilarikan ke rumah sakit pada Senin (4/1/2021) dini hari.

Saat itu, Kalina Oktarani mengeluh kelelahan sampai tidak bisa jalan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI