H-2 Bintang Suara, Irma Darmawangsa: Ini Ajang untuk Gapai Cita-Cita

Ferry Noviandi Suara.Com
Jum'at, 18 Desember 2020 | 13:55 WIB
H-2 Bintang Suara, Irma Darmawangsa: Ini Ajang untuk Gapai Cita-Cita
Irma Darmawangsa [Evi Ariska/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, penyelenggara menjamin kerahasiaan data calon peserta yang ingin ikut ajang ini.

Dukungan Seniman Pantura

Seniman dangdut Pantura, Diana Sastra mengajak seluruh pencinta musik dangdut untuk memanfaatkan ajang pencarian bakat Bintang Suara.

Diana Sastra mengatakan, banyak benefit yang bakal didapat penyanyi dangdut muda jika mengikuti ajang Bintang Suara yang digelar Suara.com bekerja sama dengan Media Musik Proaktif

Pertama kata artis tarling itu, bakat menyanyi bakal tersalurkan. Terlebih, setiap orang memiliki kesempatan untuk masuk dapur rekaman.

"Bagi kamu yang terpilih bakal masuk dapur rekaman. Gak cuma itu aja, kamu bakal dapat satu single," ujar Diana Sastra kepada Suara.com, Kamis (17/12/2020).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI