5 Fakta Karen Nijsen, Model Cantik yang Diduga Pacar Baru Gading Marten

Senin, 14 Desember 2020 | 15:51 WIB
5 Fakta Karen Nijsen, Model Cantik yang Diduga Pacar Baru Gading Marten
Gading Marten dan Karen Nijsen. (Instagram/@gadiiing/@karennijsen)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Karen Nijsen (Instagram.com/karennijsen)
Karen Nijsen (Instagram.com/karennijsen)

Sang ibu asli Padang sementara ayahnya asli Belanda. Wajar jika paras kebule-buleannya dominan karena mirip sang ayah.

"Saya lahir di Bandung, mama dari Padang, papa dari Belanda. Tapi waktu kecil udah pindah ke luar negeri," ucap Karen.

4. Bercita-cita jadi penulis

Karen mengungkapkan keinginannya untuk menjadi penulis. Dibanding jadi model, sejak kecil ia begitu ingin jadi penulis.

Karen Nijsen (Instagram.com/karennijsen)
Karen Nijsen (Instagram.com/karennijsen)

"Kamu udah sering nulis?" tanya host podcast tersebut. "Banyak, seperti puisi dan cerita pendek. Dari kecil mau jadi penulis. Tapi yaa.. nggak jadi," kata Karen.

5. Pindah-pindah negara

Karen Nijsen (Instagram.com/karennijsen)
Karen Nijsen (Instagram.com/karennijsen)

Karen juga menceritakan kehidupan pribadinya. Tak lancar berbahasa Indonesia, Karen ternyata sejak kecil pindah-pindah negara karena pekerjaan ayahnya.

"Karena karier papa saya, kita pindah negara setiap 3-4 tahun. So saya tinggal di India, Hongkong, Belanda, Polandia, London sebelum kembali ke Indonesia," lanjutnya.

Baca Juga: Karen Nijsen, Biodata Sosok yang Dikabarkan Dekat dengan Gading Marten

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI