Jadi Penolong Sahabat, 3 Seleb Ini Curhat Pernah Dibantu Ruben Onsu

Tinwarotul Fatonah Suara.Com
Selasa, 01 Desember 2020 | 18:41 WIB
Jadi Penolong Sahabat, 3 Seleb Ini Curhat Pernah Dibantu Ruben Onsu
Ruben Onsu [Suara.com/Herwanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Vicky Prasetyo. (MataMata.com/Alfian Winanto)
Vicky Prasetyo. (MataMata.com/Alfian Winanto)

Senasib dengan Reza Bukan, Vicky Prasetyo juga mendapatkan uluran tangan dari Ruben saat dipenjara atas kasus pencemaran nama baik Angel Lelga. Menurutnya, Ruben datang menjenguknya dengan membawa makanan dan uang.

Tak hanya itu, Ruben bahkan membantu Vicky usia bebas agar mendapatkan program acara TV lagi. Pantas Ruben Onsu disayangi banyak orang, kebaikan hatinya sangat menyentuh hati ya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI