"Bunda juga belajar ketika baru nikah tidak langsung ke Malaysia," katanya.
Selama sebulan ada di rumah, Hetty Koes Endang memberikan wejangan untuk pernikahan anaknya. Mengingat ia dan sang suami sudah hampir 30 tahun menikah.
"Ya dia harus sayang ke keluarga Faldo. Sama menyayangi seperti mamanya sendiri," kata pelantun Berdiri Bulu Romaku ini.