"Jangan sampai kalian termasuk ke dalam orang-orang yang menduakan Tuhan," imbuh Nikita Mirzani.
Sebagai seorang yang menganut Islam, Nikita Mirzani percaya agamanya tak mengajarkan kehancuran pada orang lain.
"Saya Islam, tapi bukan Islam yang bar-bar," tandasnya.