Akhirnya, Rafathar Jawab Tuduhan Dipaksa Orangtuanya Buat Syuting

Sumarni Suara.Com
Selasa, 06 Oktober 2020 | 18:06 WIB
Akhirnya, Rafathar Jawab Tuduhan Dipaksa Orangtuanya Buat Syuting
Raffi Ahmad, Nagita Slavina dan Rafathar Malik Ahmad [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seperti diketahui, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina mendapat komentar negatif karena dianggap sudah mengeksploitasi anaknya buat kepentingan konten. Padahal si kecil tidak suka disorot kamera.

Bahkan gara-gara itu, nama Rafathar Malik Ahmad sempat menduduki trending topic di Twitter.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI