Lirik Lagu Satu Hati Sampai Mati

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 06 Oktober 2020 | 17:13 WIB
Lirik Lagu Satu Hati Sampai Mati
lagu Satu Hati Sampai Mati, Thomas Arya (Screenshot Youtube Thomas Arya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cinta ku suci
Hanya satu untuk dirimu
Ku percaya padamu
Kasih ku akan menungu mu

Demi cinta mu rela ku berpisah
Meski sekian lama kita takkan bersua
Pergi lah kasih
Usah risaukan ku yang menanti

Sungguh berat hati ku meninggalkan dirimu kekasih
Air mata berlinang ku kan kembali kepada dirimu
Setia mu takkan ku duakan

Hanyalah dirimu
Kasih satu yang ku sayang takkan tergantikan
Smoga kau dan aku satu hati sampai mati
Setia tak terganti

Hanyalah dirimu
Kasih satu yang ku sayang takkan tergantikan
Smoga kau dan aku satu hati sampai mati
Setia tak terganti

Video klip lagu Satu Hati Sampai Mati dapat disaksikan di sini. Nah, itulah lirik lagu Satu Hati Sampai Mati yang dinyanyikan oleh Thomas Arya.

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI