Suara.com - Menikah dengan Crazy Rich Surabaya membuat Momo Geisha tinggal bak ratu. Nggak heran kalau dirinya kini hidup dengan fasilitas mewah, salah satunya rumah.
Segala hal yang ada di rumah Momo Geisha terlihat mewah dan megah, termasuk kamar anak. Dipenuhi furnitur buatan sendiri, kayak apa sih pojok kamar anak Momo Geisha yang luas abis?
Simak langsung selengkapnya rangkuman Suara.com di bawah ini :
1. Lemari

Ada pojok kebutuhan Briel mulai dari susu, pakaian dan yang lainnya di atas rak lemari buatan kakek neneknya juga.
Nggak hanya itu aja, ada juga aksesori topi hingga sepatu milik putri Momo Geisha.
2. Sofa besar

Ada sofa besar di kamar Briel untuk bersantai saat melihat bermain.
Tampak ada beberapa boneka super besar di kamar Briel.
Baca Juga: Tajir Melintir, Momo eks Geisha Bocorkan Pekerjaan Suami
3. Rak tempat membersihkan diri