Di hari itu juga, jenazah Idan dibawa ke rumah duka di kawasan Bekasi, Jawa Barat.
Pelayat berdatangan, termasuk dari rekan sesama komedian seperti Daus Separu dan Rudy Kubil.
![Komedian Udin Penyok berdoa diatas pusara Idan Separo di TPU Poncol, Bekasi, Jawa Barat, Kamis (3/9). [Suara.com/Alfian Winanto]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/09/03/48312-pemakaman-idan-separo-suaracomalfian-winanto.jpg)
Jenazah Idan sudah dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Poncol, Bekasi, Jawa Barat, Kamis (3/9/2020) siang tadi.