Hotman Paris Sindir Gaya Bersepeda Orang Jakarta, Balasan Warganet Menohok

Rabu, 02 September 2020 | 07:00 WIB
Hotman Paris Sindir Gaya Bersepeda Orang Jakarta, Balasan Warganet Menohok
Hotman Paris [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ada juga yang menulis, bersepada di Eropa menggunakan jas merupakan hal yang biasa.

"Ini biasa pemandangan di Eropa. Boss pakai jas naik sepeda. Kalau kita gengsi," tulis pemilik akun @titiek karel.

Namun ada juga beberapa warganet yang mendoakan Hotman Paris panjang umur. Bisa mewujudkan keinginannya bersepeda di pantai Kuta dan danau Toba.

"Mantap. Semoga sehat selalu," tutur akun @roziqinsurya.

"Amin sehat panjang umur bang dan selalu selalu humoris," sambung akun @auralatifa277. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI