3. Main Film Layar Lebar
Selain di layar kaca, Ike Muti juga beberapa kali terlibat di layar lebar. Filmnya antara lain Kain Kafan Hitam, Bluebell, dan Akad The Movie.
4. Gara-gara Preman Pensiun
Sosok Ike Muti makin dikenal berkat perannya di sinetron Preman Pensiun. Di sana, dia memainkan karakter bernama Euceu.
5. Pegiat anti narkoba
Ike Muti juga dikenal sebagai relawan pegiat Anti Narkoba. Di instagramnya @ikemuti16, ia mengunggah foto-foto bersama artis-artis GPAN seperti Polo dan Tessy Srimulat.