Suara.com - Selain punya banyak penggemar senjak dulu, Baim Wong juga dikenal sebagai salah satu seleb pria yang mempunyai banyak mantan cantik.
Lucunya, Baim Wong bujang sering dicap sebagai playboy kelas kakap. Namun, seiring berjalannya waktu, Baim Wong hijrah menjadi lebih baik.
Terbukti, saat ini ia dikenal sebagai suami romantis dan setia untuk istrinya, Paula Verhoeven.
Berikut Suara.com rangkum, 5 transformasi sahabat Raffi Ahmad ini yang telah dilansir dari berbagai sumber pada Kamis (2/7/2020).
Baca Juga: Ditanya soal Baim Wong, Nikita Mirzani Sebut Dirinya Ratu Setan
1. Pemain sinetron

Berkarier sejak tahun 2001, Baim Wong mencuri perhatian saat membintangi sinetron Cinta Hilang Cinta Kembali.
2. Potongan rambut gondrong

Semasa aktif di dunia hiburan, Baim Wong dikenal dengan gaya rambutnya yang mirip Idol Taiwan.
3. Raih ragam penghargaan
Baca Juga: Nikita Mirzani : Baim Wong Nggak Akan Berani Sama Gue

Aktor yang pernah memerankan sosok Soekarno ini juga langganan ajang penghargaan film bergengsi. Di antaranya, Aktor Pendatang Baru Terfavorit dalam film Dilema pada tahun 2012.