"Terus aku diam kan, kata teman aku 'heh kenapa kamu itu kok basah celananya?’ Aku bilang 'bisul. Bisulnya muncrat', terus dia bilang 'ah masa bisul bisa muncrat' haha," ujar Sule tertawa ngakak.
"Terus akhirnya diam aja? Nggak berdiri?," timpal Dewi Perssik penasaran.
"Malu. Nunggu teman-teman masuk kelas dulu baru berdiri kalau sudah sepi," kata Sule.
Baca Juga: Sule Hasilkan Duit Lebih dari Rp 10 Miliar Per Bulannya?