Suara.com - Tak hanya satu dua, ada beberapa cucu konglomerat Indonesia yang curi perhatian.
Bahkan, cucu konglomerat Indonesia ini jadi terkenal dan setenar artis lainnya.
Ada yang pembalap, siapa aja nih cucu konglomerat Indonesia yang terkenal bak artis tanah air?
Simal selengkapnya rangkuman Suara.com di bawah ini :
1. Fabian Soemarno

Kekasih Citra Aulia ini merupakan salah satu cucu konglomerat Indonesia. Yap, Fabian Soemarno merupakan cucu dari Robert Budi Widjaja yang memiliki saham terbesar di PT Tigaraksa Satria Tbk. Pesona Fabian memukau abis dengan paras ganteng dan gaya yang nggak kalah kece dengan artis tanah air.
2. Dharma Mangkuluhur

Dharma Mangkuluhur tak lain dan tak bukan merupakan putra dari Tommy Soeharto. Cucu Presiden ke 2 Indonesia sekaligus konglomerat Indonesia ini pun disorot karena punya wajah tampan. Ia pun memiliki gaya memukau yang nggak heran bikin klepek-klepek.
3. Sean Gelael
Baca Juga: Hadapi Krisis, Pemerintah Diminta Jadikan Tanah Konglomerat Jadi Pertanian

Pembalap F2 Indonesia ini adalah cucu dari Dick Gelael yang merupakan bos franchise ayam goreng terkenal dunia di Indonesia. Nggak heran kan kalau doi juga disorot bak artis tanah air?