4. Tiara Andini

Jebolan Indonesian Idol, Tiara Andini juga menjadi siswa SMA yang lulus saat pandemi Corona. Hal ini sempat ia singgung lewat cuitan Twitter miliknya karena jadi lulusan Corona.
5. Yoriko Angeline
![Yoriko Angeline [Suara.com/Muhaimin A Untung]](https://media.matamata.com/thumbs/2019/09/24/84954-yoriko-angeline-suaracommuhaimin-a-untung/745x489-img-84954-yoriko-angeline-suaracommuhaimin-a-untung.jpg)
Yoriko Angeline jadi salah satu artis yang lulus kala pendemi Corona berlangsung. Ia pun sempat disinggung jadi anak SMA lulus jalur Corona.
Gimana nih lihat deretan artis lulus saat pandemi Corona? Harus senang atau sedih ya?