4. The Heirs (2013)
![The Heirs [Youtube]](https://media.suara.com/pictures/original/2020/05/18/79619-the-heirs-youtube.jpg)
Drama lainnya adalah The Heirs. Bercerita tentang kumpulan siswa kaya raya yang berada di satu sekolah. Suatu hari, Kim Tan (Lee Min Ho) jatuh cinta pada gadis miskin, Cha Eung San (Park Shin Hye).
Masalah muncul saat Kim Tan punya tunangan, Yoo Rachel (Kim Ji Woon). Semenatara Cha Eung Sang diincar pria lain, alias musuh Kim Tan di sekolah, Choi Young Do (Kim Woo Bin).
Mau nonton streaming? Bisa klik di sini.
5. Extraordinary You (2019)
![Extraordinary You [Youtube]](https://media.suara.com/pictures/original/2020/05/18/70843-extraordinary-you-youtube.jpg)
Terakhir ada drama Extraordinary You. Mengisahkan Eun Da Oh (Kim Hye Yoon) gadis SMA yang cantik dan kaya. Suatu hari ia menyadari jika dirinya adalah tokoh komik berjudul Secret.
Sayang kisahnya di komik tak seberuntung kehidupan nyata. Eun Da Oh menderita penyakit jantung cintanya bertepuk sebelah tangan pada tunangannya, Baek Kyung (Lee Jae Wook).
Satu ketika ada karakter lain, Haru (Rowoon) yang selalu menyelamatkannya dan membuat jantung Da Oh berdetak.
Mau nonton streaming? Bisa klik di sini.
Baca Juga: Sinopsis The World of the Married Episode 16 dan Link Streaming