4. Sutradara film
Seperti tak pernah puas menyelami dunia peran, Henky Solaiman pun sempat jadi sutradara film sejak tahun 1983 hingga 1990. Beberapa di antaranya yaitu Si Kabayan dan Anak Jin, Kecil Kecil Jadi Pengantin, Suamiku Sayang dan yang lainnya.
5. Memutuskan pensiun
Pasca divonis kanker usus, Henky Solaiman pun memutuskan untuk pensiun dari dunia entertainment yang membesarkan namanya. Ia pun sempat dibuatkan pesta kecil-kecilan oleh rekan artis satu sinetron yang dibintanginya.
Baca Juga: Fakta-fakta Meninggalnya Henky Solaiman