Suara.com - Berkecimpung di dunia hiburan sejak tahun 2002, Adul terbilang tertutup masalah pribadinya.
Padahal soal karier, siapa sih yang tak kenal dengan komedian Adul? Hingga kini, wajahnya masih sering menghiasi layar kaca tanah air.
Ia ternyata telah menikah dengan perempuan cantik bernama Azilia Nur Fatma. Bahkan, tahun ini usia pernikahan Adul menginjak 10 tahun.
Adul juga telah dikaruniai buah hati yang lucu dan menggemaskan. Penasaran kan seharmonis apa sih keluarga Adul?
Yuk kepoin deretan potret-potretnya yang telah dihimpun Suara.com pada Jumat (15/5).
1. Umrah

Kunjungi Jabal Rahma, Adul dan Azilia Nur Fatma kompak mengenakan kacamata.
2. Buah hati Adul

Nah ini dia buah hati komedian Adul, cute overload ya. Bikin makin gemes deh!
Baca Juga: Soal Jadi Komedian dengan Bayaran Termahal, Sule: Hoaks!
3. Jalani ibadah bersama