Kunci Langgeng D'Masiv Cuma Kebersamaan

SumarniEvi Ariska Suara.Com
Rabu, 04 Maret 2020 | 09:32 WIB
Kunci Langgeng D'Masiv Cuma Kebersamaan
D'Masiv [Suara.com/Yuli]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seperti diketahui, D'Masiv pertama kali dibentuk pada 3 Maret 2003. Pada 2008 mereka merilis album pertama berjudul "Perubahan" dan "Cinta Ini Membunuhku" yang melambungkan nama mereka di kancah musik nasional.

D'Masiv sendiri terdiri dari lima personel yaitu, Rian Ekky Pradipta sebagai vokalis, Dwiki Aditya Marsall sebagai gitaris I, Nurul Damar Ramadan sebagai gitaris II, Rayyi Kurniawan Iskandar Dinata sebagai bassis, dan Wahyu Piadji sebagai drummer.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI