Nikita Mirzani Bikin Akun IG Palsu Buat Kepoin Musuh?

Sumarni Suara.Com
Minggu, 16 Februari 2020 | 14:27 WIB
Nikita Mirzani Bikin Akun IG Palsu Buat Kepoin Musuh?
Nikita Mirzani akhirnya tak ditahan Kejari Jakarta Selatan. [Alfian Winanto/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Artis Nikita Mirzani mengaku punya akun Instagram palsu. Rupanya, dia memiliki alasannya sendiri membuat akun semacam itu.

"Aku punya akun fake, kadang-kadang suka kepo sama orang di luar sana," kata Nikita Mirzani dalam akun YouTube Jessica Iskandar yang diunggah di YouTube belum lama ini.

Biasanya, dia mengintai Instagram milik musuhnya pakai akun tersebut.

"Ini banyak banget (yang dikepoin). Ini aku pake akun fake nih. Ini buat ngepoin orang gila di luar sana yang sedikit-sedikit bikin huru hara. Aku kan sudah mulai adem ayem," sambungnya.

Nikita Mirzani bersama pengacara Sunan Kalijaga. [Yuliani/Suara.com]
Nikita Mirzani bersama pengacara Sunan Kalijaga. [Yuliani/Suara.com]

Disinggung mengenai alasannya sudah berhenti membuat keributan di Instagram, Nikita Mirzani membantah bukan karena menjaga program yang dipandunya, Nih Kita Kepo.

"Nggak bukan karena itu. Kalau Niki mah harus diduluin. Aku nggak pernah mulai duluan. Sekarang belum ada (yang nyerang)," ucap Nikita Mirzani menandaskan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
Nikita Mirzani Bikin Sayembara Buat Hilangkan Akun IG Razman Arif Nasution, Hadiahnya Duit Rp 50 Juta
Nikita Mirzani Bikin Sayembara Buat Hilangkan Akun IG Razman Arif Nasution, Hadiahnya Duit Rp 50 Juta
Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
Elza Syarief Bela Shella Saukia buat Hadapi Doktif, Nikita Mirzani Bakal Ketemu Musuh Lamanya?
Elza Syarief Bela Shella Saukia buat Hadapi Doktif, Nikita Mirzani Bakal Ketemu Musuh Lamanya?
Daftar Nama IG Kelas Aesthetic, Rekomendasi Buat Kelas yang Mau Bikin Akun Instagram
Daftar Nama IG Kelas Aesthetic, Rekomendasi Buat Kelas yang Mau Bikin Akun Instagram

TERKINI