Intip Lagi Daftar Nominasi Oscar 2020

Yazir Farouk
Intip Lagi Daftar Nominasi Oscar 2020
Piala Oscar [Shutterstock]

Film Joker yang dibintangi Joaquin Phoenix paling banyak masuk dalam nominasi.

Suara.com - Academy Awards ke-92 atau Piala Oscar 2020 siap digelar di Dolby Theatre, Los Angeles, Minggu (9/2/2020) atau hari ini, Senin (10/2/2020) pagi waktu Indonesia.

Film Joker yang dibintangi Joaquin Phoenix paling banyak masuk dalam nominasi. Setidaknya ada 11 nominasi yang diborong.

Joker yang diperankan Joaquin Phoenix. [istimewa]
Joker yang diperankan Joaquin Phoenix. [istimewa]

Selain Joker, film lain yang juga cukup banyak dapat nominasi adalah Once Upon a Time in Hollywood, The Marriage Story dan film asal Korea Selatan, Parasite.

Mau tahu lebih lengkap? Berikut daftar lengkap untuk nominasi Piala Oscar 2020:

Baca Juga: Cuma Sebulan Bertahan di Biokop, Ini Link Halal Nonton Film Joker 2

Best Picture:
Ford v Ferrari
The Irishman
Jojo Rabbit
Joker
Little Women
Marriage Story
1917
Once Upon a Time in Hollywood
Parasite

Best Actor:
Antonio Banderas (Pain and Glory)
Leonardo DiCaprio (Once Upon a Time in Hollywood)
Adam Driver (Marriage Story)
Joaquin Phoenix (Joker)
Jonathan Pryce (The Two Popes)

Best Actress:
Cynthia Erivo (Harriet)
Scarlett Johansson (Marriage Story)
Saoirse Ronan (Little Women)
Charlize Theron (Bombshell)
Renee Zellweger (Judy)

Best Supporting Actor:
Tom Hanks (A Beautiful Day in the Neighborhood)
Anthony Hopkins (The Two Popes)
Al Pacino (The Irishman)
Joe Pesci (The Irishman)
Brad Pitt (Once Upon a Time in Hollywood)

Supporting Actress:
Kathy Bates (Richard Jewell)
Laura Dern (Marriage Story)
Scarlett Johansson (Jojo Rabbit)
Margot Robbie (Bombshell)
Florence Pugh (Little Women)

Baca Juga: Hasil Box Office Joker 2 Dinilai Mengecewakan, Warner Bros Beri Komentar

Best Director:
Martin Scorsese (The Irishman)
Todd Phillips (Joker)
Sam Mendes (1917)
Quentin Tarantino (Once Upon a Time in Hollywood)
Bong Joon Ho (Parasite)