Atalarik Tak Takut Anak Diambil, Barbie Kumalasari Tanggapi Ditjen Pajak

Yazir Farouk Suara.Com
Kamis, 28 November 2019 | 22:15 WIB
Atalarik Tak Takut Anak Diambil, Barbie Kumalasari Tanggapi Ditjen Pajak
Atalarik Syah
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Artis sinetron Atalarik Syah tak takut mantan istrinya, Tsania Marwa datang kembali ke rumah untuk merebut anak mereka. Dia berdalih, kedua anaknya memang ingin tinggal bersamanya.

Perseteruan Atalarik dan Marwa yang belum juga berakhir ini jadi salah satu berita pilihan Entertainment SUARA.com pada Kamis (28/11/2019). Lainnya ada berita tentang tanggapan Barbie Kumalasari soal wacana terbaru Ditjen Pajak, kedekatan Betrand Peto - Sarwendah hingga kabar rencana pernikahan mantan suami Ayu Ting Ting.

Mau tahu lebih lengkap berita-berita tersebut? Simak berikut ini:

1. Atalarik Syah Tak Takut Anak Direbut Tsania Marwa

Baca Juga: Slank Konser Perayaan Ultah ke-36 dan Malam Tahun Baru di GBK

Atalarik Syah [Herwanto/Suara.com]
Atalarik Syah [Herwanto/Suara.com]

Perebutan hak asu anak antara Atalarik Syah dengan mantan istrinya Tsania Marwa belum juga usai. Rupanya, Atalarik kembali melakukan banding atas keputusan pengadilan sebelumnya.

Seperti diketahui, kasus perebutan anak antara Atalarik Syah dan Tsania Marwa sudah diputus  di Pengadilan Agama Cibinong, Bogor. Baik Atalarik maupun Tsania diberikan hak untuk mengasuh satu anak.

Baca selengkapnya

2. Kedekatan Betrand Peto - Sarwendah Dipermasalahkan, Begini Kata Ruben Onsu

Sarwendah dan Betrand Peto [Instagram]
Sarwendah dan Betrand Peto [Instagram]

Ruben Onsu akhirnya blak-blakan mengenai kedekatan anak angkatnya, Betrand Peto dengan Sarwendah. Menurutnya, hubungan mereka seperti ibu dan anak pada umumnya.

Baca Juga: Dapat 3 Penghargaan AMI Awards 2019, Tulus Terbebani

"Yah normal seperti anak yang lainnya. Karena kayak Wendah dengan Betrand itu ibu dan anak. Ayah dan anak normal seperti biasanya," ujar Ruben Onsu, ditemui di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (27/11/2019).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI