Sebelumnya Mandala Shoji menyerahkan diri ke Kejaksaan Negeri Jakarta Pusat pada Jumat (8/2/2019). Dia sempat dicari kejaksaan untuk dieksekusi vonis Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.
BACA BERITA SELENGKAPNYA DI SINI
2. Disemprot FPI karena Cinta Laura, Bagaimana Kelanjutan Nasib JFC?
Wakil Bupati Jember Abdul Muqit Arief ingin agar pelaksanaan Jember Fashion Carnaval (JFC) tetap dilanjutkan. Kata dia, kekurangan yang terjadi, termasuk soal vulgarnya penampilan bintang tamu artis Cinta Laura, harus diperbaiki.
Baca Juga: Penampilan Seksi Cinta Laura Bikin Heboh, Ibunda Minta Maaf
Muqit mengatakan dirinya didatangi sejumlah tokoh agama usai ramai kabar penampilan vulgar Cinta Laura di JFC pada Minggu (4/8/2019). Mereka kata Muqit, mengeluhkan busana peserta JFC yang membuka aurat dengan vulgar, berbeda dengan karnaval tahun-tahun sebelummya.
"Kedua, soal pelaksanaan waktu yang menabrak waktu salat. Saat magrib belum selesai," kata Muqit seperti dikutip dari Beritajatim.com--jaringan Suara.com, Selasa (6/8/2019).
BACA BERITA SELENGKAPNYA DI SINI
3. Damai, Antony Hillenaar Akan Cabut Laporan terhadap Kriss Hatta
Baca Juga: 5 Potret Tunangan Jerinx SID saat Jalani Tradisi Potong Gigi, Memukau!
Antony Hillenaar akhirnya menerima permintaan damai dari pihak Kriss Hatta dalam kasus kekerasan. Antony akan mencabut laporan terhadap Kriss di Polda Metro Jaya, Kamis (8/8/2019).