Namun siapa sangka kalau ayah Dinar Candy adalah orang terpandang di kampungnya di Sukabumi. Ayah Dinar adalah guru ngaji, bahkan memiliki sebuah pondok pesantren.
Hal itu diakui Dinar Candy sendiri, ketika ditanya soal tradisi Idul Fitri. Menurut perempuan 26 tahun itu, banyak murid ayahnya yang bersilaturahmi ke rumahnya.
BACA BERITA SELENGKAPNYA DI SINI
2. Hilda Vitria Nangis Dicecar Pertanyaan oleh Pengacara Kriss Hatta
Baca Juga: Dapat Bunga dari Wijin, Reaksi Gisella Anastasia Jadi Sorotan
Hilda Vitria menangis ketika dicecar pertanyaan oleh tim kuasa hukum Kriss Hatta. Dalam sidang kali ini, Hilda dihadirkan sebagai saksi, dalam sidang pemalsuan dokumen pernikahan yang dilakukan Kriss Hatta.
Awalnya, mantan kekasih Billy Syahputra itu masih bisa menjawab semua pertanyaan dari tim kuasa hukum Kriss Hatta yang berjumlah lima orang. Namun Hilda Vitria tidak bisa menahan air matanya saat salah satu kuasa hukum Kriss menanyakan status ibu kandungnya, Rachmawaty. Menurut Hilda, hal itu sudah masuk ke persoalan pribadi.
Melihat Hilda Vitria menangis, ketua majelis hakim meminta rehat selama dua menit untuk menenangkan Hilda. Salah seorang petugas jaga memberi tisu untuk menghapus air mata yang menetes di pipi.
BACA BERITA SELENGKAPNYA DI SINI
3. Curhat Haruka eks JKT48 Tinggal di Panti Asuhan Akibat Perceraian Orangtua
Baca Juga: Ultah ke-46, Ahmad Dhani Dijenguk Mulan Jameela, Al, El, dan Dul
Sewaktu kecil, Haruka Nakagawa atau Haruka eks JKT48 ternyata pernah tinggal di panti asuhan. Bahkan, ia harus merasakan tinggal di panti asuhan sebanyak dua kali lantaran perpisahan orang tuanya.