"Cantik ya. Dikasih do'a," lanjut Millen ke Hotman Paris seraya tersenyum simpul.
![Hotman Paris dan Millen Cyrus. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/04/02/89209-hotman-paris-dan-millen-cyrus-instagram.jpg)
Hotman Paris pun makin nakal mengarahkan kamera telepon genggamnya ke bagian dada, lantas mengomentari bulu dada Millen. Dari sorot kamera Hotman, bagian dada lelaki kemayu ini terlihat ditumbuhi bulu halus.
"Seksi banget sih," puji Hotman Paris.
"Masak sih," jawab Millen genit.