5 Fakta Hanin Dhiya, Penyanyi OST Dilan 1991

Sabtu, 02 Maret 2019 | 19:13 WIB
5 Fakta Hanin Dhiya, Penyanyi OST Dilan 1991
Hanin Dhiya. (Ismail/Suara.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Resmi tayang serentak di bioskop Indonesia pada 28 Februari 2019, Dilan 1991 langsung menyedot perhatian penonton. Ternyata dibalik adegan romantis Dilan dan Milea, ada sosok Hanin Dhiya yang mengisi OST-nya. 

Dalam film garapan Fajar Bustomi dan Pidi Baiq itu, Hanin sapaan gadis muda ini, diberikan amanah untuk membawakan lagu berjudul Kau Ada.

Tapi tahukah kamu, kalau Hanin bukanlah penyanyi pendatang baru. Beberapa prestasi pernah ia torehkan dalam industri musik Tanah Air.

Berikut 5 Fakta Hanin Dhiya, penyanyi bersuara merdu dan alus dalam film Dilan 1991.

Baca Juga: Adik Syahrini Ngoceh soal Orang Cari Panggung, Sindir Siapa?

1. Runner-up Rising Star Indonesia

Hanin Dhiya (Instagram/@hanindhiyaatys)
Hanin Dhiya (Instagram/@hanindhiyaatys)

Buat kamu yang sering lihat Rising Star Indonesia, pasti tahu dong kalau Hanin ini sukses jadi Juara 2 pada 2014 silam. Keren banget nih Hanin. 

2. Pandai bermain alat musik

Hanin Dhiya (Instagram/@hanindhiyaatys)
Hanin Dhiya (Instagram/@hanindhiyaatys)

Dari kecil Hanin ini pintar banget lho bermain alat musik, salah satu instrumen favorit Hanin tuh piano. 

3. Punya album 

Baca Juga: Melaney Ricardo Kasih Selamat ke Syahrini : Sudah Kehendak Tuhan

Hanin Dhiya (Instagram/@hanindhiyaatys)
Hanin Dhiya (Instagram/@hanindhiyaatys)

Di usia yang masih sangat belia, Hanin sudah punya album sendiri lho yang bernama Cerita Hanin Dhiya. Salut banget deh Hanin. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI