Kangen, Begini Kabar Ria Enes dan Temannya Suzan Sekarang

Tinwarotul Fatonah Suara.Com
Senin, 07 Januari 2019 | 13:43 WIB
Kangen, Begini Kabar Ria Enes dan Temannya Suzan Sekarang
Ria dan Suzan. (YouTube/SilvanoTelevision)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Generasi 90an pasti nggak asing dengan duet maut Ria Enes dan bonekanya yang bernama Suzan.

Berawal dari aktivitasnya di sebuah radio yang ada di Surabaya, Ria Enes memunculkan karakter Suzan. Karakter Suzan kemudian direpresentasikan dalam sebuah boneka yang dia bawa kemana-mana.

Bahkan yak hanya melakukan sebuah percakapan yang mendidik anak kecil, Ria Enes dan Suzan pun pernah berkolaborasi dalama sebuah lagu.

Sayangnya kini Ria Enes dan Suzan sudah jarang terlihat di layar kaca. Anak 90an pasti kangen banget dong dengan kabar mereka.

Nah buat kalian yang kangen, yuk kepoin kabar terkini Ria Enes di sini;

1. 24 Tahun Bersama

Ria Enes dan Suzan. (Instagram/@ria_nsuzan)
Ria Enes dan Suzan. (Instagram/@ria_nsuzan)

Sudah hampir 24 tahun Ria Enes bersama bonekanya Suzan. Mengudara lewat radio, televisi, hingga mengisi sejumlah acara.

2. Kampanye #SaveLaguAnak

Ria Enes dan Suzan. (Instagram/@ria_nsuzan)
Ria Enes dan Suzan. (Instagram/@ria_nsuzan)

Bersama sejumlah mantan penyanyi cilik, Ria Enes dua tahun yang lalu mengampanyekan gerakan #SaveLaguAnak. Gerakan ini sebagai bentuk keresahan karena banyaknya anak-anak yang tak bernyanyi sesuai umurnya. Kuantitas lagu anak yang makin menurun pun menjadi keresahahan mereka.

3. Masih Eksis Jadi Bintang Tamu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI