Kaleidoskop 2018: Artis Indonesia yang Jalani Persalinan

Yazir Farouk Suara.Com
Sabtu, 29 Desember 2018 | 19:45 WIB
Kaleidoskop 2018: Artis Indonesia yang Jalani Persalinan
Foto kolase Marissa Nasution, Franda, dan Putri Marino [Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Rini Wulandari

Penyanyi Rini Wulandari resmi menyandang status ibu pada 19 Februari 2018. Istri musisi Jevin Julian itu melahirkan bayi lelaki lewat persalinan caesar.

Rini dan Jevin memilih nama Nord Kiano Julian untuk anak mereka.

6. Putri Marino

Baca Juga: Ifan Seventeen : Kenapa Harus Istri Saya yang Kena?

Pasangan artis Chicco Jerikho dan Putri Marino dikaruniai anak pertama pada 24 September 2018. Bayi perempuan mereka diberi nama Surinala Carolina Jarumilind.

Putri Marino bersama putrinya, Nala. (Instagram Putri Marino)
Putri Marino bersama putrinya, Nala. (Instagram Putri Marino)

Sayangnya, kabar bahagia mereka sempat dinodai komentar negatif. Hal itu disebabkan lantaran jarak antara pernikahan dan melahirkan kurang dari 9 bulan.

7. Vicky Shu

Vicky Shu melahirkan anak pertama dari pernikahannya dengan Ade Imam pada 16 Juli 2018.

Vicky Shu dan suaminya, Ade Imam, bersama anak pertama mereka [Suara.com/Wahyu Tri Laksono]
Vicky Shu dan suaminya, Ade Imam, bersama anak pertama mereka [Suara.com/Wahyu Tri Laksono]

Si pelantun Mari Bercinta 2 itu Vicky Shu melewati perjuangan yang cukup melelahkan untuk melahirkan bayi lelakinya. Bayi yang lahir dengan berat 3,54 kg dan panjang 51 cm itu diberi nama Abimanyu Manggala Nugroho Putro.

Baca Juga: Kim Kardashian Ternyata Sakit, Rahasia Ini Dibeberkannya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI