Dari Bocah hingga Jadi Ibu-ibu Kece, 7 Transformasi Sissy Priscillia

Tinwarotul Fatonah Suara.Com
Kamis, 20 Desember 2018 | 16:11 WIB
Dari Bocah hingga Jadi Ibu-ibu Kece, 7 Transformasi Sissy Priscillia
Sissy Priscillia ditemui di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (22/3/2018) [suara.com/Wahyu Tri Laksono]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Sukses perankan Milly di film Ada Apa dengan Cinta, kini kisah Sissy Priscillia sebagai Milly akan difilmkan lewat Milly dan Mamet.

Film garapan Ernest Prakasa ini akan diputar, pada Kamis (20/12/2018) hari ini di seluruh bioskop Indonesia. Memulai debut di dunia film lewat film Ada Apa dengan Cinta pada tahun 2002, tentunya 16 tahun bukanlah waktu yang sebentar bagi Sissy Priscillia untuk tetap konsisten di dunia perfilman tanah air.

Dari waktu ke waktu penampilan Sissy Priscillia pun terus mengalami perubahan. Dari berambut pendek hingga panjang, dan berakhir dengan rambut pendek kembali.

Dikumpulkan dari berbagi sumber, berikut ini tujuh transformasi Sissy Priscillia dari bocah hingga jadi ibu-ibu masa kini;

1. Debut Jadi Model

Transformasi Sissy Priscillia. (Instagram/@sysiio)
Transformasi Sissy Priscillia. (Instagram/@sysiio)

Tak langsung menjadi seorang aktris, Sissy Priscillia memulai debutnya di dunia hiburan menjadi seorang model. Sissy Priscillia menjadi juara II model Kawanku pada tahun 1999.

2. Khas Berambut Pendek

Transformasi Sissy Priscillia. (Instagram/@sysiio)
Transformasi Sissy Priscillia. (Instagram/@sysiio)

Sissy Priscillia tampaknya sudah punya ciri khas berambut pendek. Sissy ABG sudah berambut pendek.

3. Mirip Semua

Transformasi Sissy Priscillia. (Instagram/@sysiio)
Transformasi Sissy Priscillia. (Instagram/@sysiio)

Menjadi kakak pertama dari dua adiknya, Sissy Priscillia terhitung dekat banget lho. Saking dekatnya mereka sampai kelihatan mirip banget dan nggak bisa dibedain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI