Sementara itu, pengacara Lina, Abdurrahman membantah kalau kliennya selingkuh dengan Teddy. "Nggak ada (perselingkuhan). Sule nggak ada omongan Ibu Lina sSelingkuh kok selama sidang," kata Abdurrahman saat dihubungi Suara.com baru-baru ini.
Menurut Abdurrahman, perselingkuhan itu tak mungkin terjadi karena Sule dan Tedy berkawan baik.
""Sule kenal Teddy, mereka sering jalan bersama-sama kok. Nggak ada hubungan spesial dia sama Lina," kata Abdurrahman menandaskan.
Baca Juga: Ica Beberkan Awal Perselingkuhan Istri Sule dengan Tedy