Dukungan Jeremy Teti untuk LGBT Ternyata Cuma Skenario Sinetron

MadinahIsmail Suara.Com
Rabu, 17 Januari 2018 | 13:16 WIB
Dukungan Jeremy Teti untuk LGBT Ternyata Cuma Skenario Sinetron
Mantan presenter Jeremy Teti. [suara.com/Ismail]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jeremy Teti kelahiran Atambua, Nusa Tenggara Timur, pada 31 Maret 1968. Dai pernah bekerja sebagai presenter dan pembawa berita Liputan 6 di SCTV.

Jeremy Teti memulai karir di SCTV Surabaya sebagai announcer continuitydan tampil on air perdana pada 24 Agustus 1996 bersama Ira Koesno di Liputan 6 Pagi.

Mantan presenter Jeremy Teti. [suara.com/Ismail]

Sebagai jurnalis, nyawa Jeremy Teti terancam saat meliput jajak pendapat di Timor Timur saat akan lepas dari Indonesia. Dia juga pernah mengalami kejadian yang nyaris mengancam jiwanya saat ricuh tahun 1998. Selama karirnya, Jeremy teti pernah beberapa kali menjadi nominator di ajang penghargaan Panasonic Award.

Baca Juga: Dihujat, Jeremy Teti Blokir Banyak Pengikut di Instagram

Sejak 1 Agustus 2013, Jeremy Teti resmi mengundurkan diri dari SCTV dan fokus menggeluti karir di dunia hiburan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI