Suara.com - Ayu Ting Ting memastikan tidak akan membalas komentar haters di sosial media instagram pribadinya. Pelantun lagu 'Alamat Palsu' itu, lebih memlih diam dan fokus dengan pekerjaannya.
"Saya nggak emosi, nggak akan saya balas- balasin, nggak akan. Mending fokus sama kerja," kata Ayu usai menerima penghargaan di #DiscoverYourStory dan penganugerahan akun-akun teratas Indonesia tahun 2017, di Ciputra Artpreneur, Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (26/7/2017).
Ibu satu anak itu, tidak memungkiri banyak hal yang terjadi dengan banyaknya komentar setelah memposting sesuatu di di sosial media pribadinya. Mulai dari komentar merugikan hingga menguntungkan untuk dirinya
"Merugikan ketika omongannya nggak enak di hati kita. Kalau menguntungkan kalau dia inget sama kita," jelas Ayu.
Ayu hanya bisa bersyukur banyak muncul pro dan kontra di sosial media instagram pribadinya. Namun semua itu dijadikan pemicu dirinya untuk terus memberikan karya yang terbaik untuk semua orang.
"Setidaknya akan saya buktikan dengan prestasi saya, gara-gara ig saya jadi dapat rejeki," tandas Ayu.
Begini Cara Ayu Ting Ting Hadapi Haters di Sosial Media
Kamis, 27 Juli 2017 | 07:00 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Beda dari Davina Karamoy, Ayu Ting Ting Tak Dihujat Oknum Fans Fuji Setelah Potong Poni
08 Januari 2025 | 18:30 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Entertainment | 14:28 WIB
Entertainment | 14:25 WIB
Entertainment | 14:16 WIB
Entertainment | 14:13 WIB
Entertainment | 13:51 WIB
Ngamuk Dituding Ngebet Dekati Aisar Khaled, Jennifer Coppen Dikritik: Kalau Gak Ada Rasa, Santai Aja
Entertainment | 13:49 WIB
Entertainment | 13:35 WIB
Entertainment | 13:26 WIB
Entertainment | 13:18 WIB