Regina eks Farhat Dikira Kuntilanak

Madinah Suara.Com
Selasa, 03 Januari 2017 | 10:34 WIB
Regina eks Farhat Dikira Kuntilanak
Regina Andirane Saputri di redaksi suara.com, Selasa (2/2/2016) [suara.com/Oke Atmaja]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Setelah bercerai dari suami ketiganya, pengacara Khrisna Murti, Regina Andriane Saputri kepergok bareng seorang laki-laki di salah satu resto di Bandung, Jawa Barat.

Foto tersebut kali pertama diunggah akun gosip lambe-turah di media sosial Instagram. Di situ, mantan istri Farhat Abbas ini tertangkap kamera jalan bareng seroang laki-laki berkumis memakai kemeja kotak-kotak.

"Ketemu tante Regina ( Mantannya om Farhat) sama om baru. Mereka lagi mau mamam di resto pandan wangi Bandung. Unch unch tanteeeee punya mainan baru lagi aja. pasti si om menter menterrr," tulis @lambe_turah.

Banyak netizen menduga laki-laki tersebut pacar baru Regina. Na,mun, fokus mereka justru bukan soal sosok si laki-laki, namun rupa Regina yang mereka sebut mirip hantu kuntilanak. Maklum, karena dijepret dari jarak yang cukup jauh, di foto tersebut wajah Regina tak terlihat jelas.

"Kirain ada penampakan," tulis iinsrahayu

"Kok begitu rupanya," tulis @ini_siska

"Ini sih penampakan kali min..bukan foto orang. xixixixixiii," sambung vee_ta28

@dheaaka65 menulis," Kok mukanya serem amat yak kek kuntilanak."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI